Kutipan dari Christina Juzwar - Halaman 5
Berikut adalah kumpulan kata-kata bijak dan kutipan inspiratif dari Christina Juzwar. Kutipan-kutipan ini mencerminkan pemikiran, filosofi, dan kebijaksanaan yang telah menginspirasi banyak orang. Temukan inspirasi dan wawasan baru melalui kata-kata yang bermakna mendalam ini.

Christina Juzwar
Penulis dari Indonesia
Kategori: Penulis (Modern) Negara: Indonesia
Menampilkan 81 - 100 dari 169 kutipan
Melupakan itu artinya tidak ingin mengingat-ngingat, menghapus memori.
Nggak ada yang salah tiap mencintai seseorang, yang salah hanya perjalanan cinta itu saja.
Nggak setiap yang diawali buruk akan berakhir buruk.
Orang bisa berubah tapi tetap saja dia mantan.
Pernikahan itu seperti menaiki rollercoaster seumur hidup. Pilihan kamu saat menaiki rolercoaster itu dua. Kamu menutup mata, atau mengangkat tangan kamu dan menikmatinya.
Please deh. Manis dari mana? Jutek sih iya. Egois apalagi.
Setiap orang memang punya dua sisi yang berbeda. Bisa itu baik dan buruk, tapi bisa juga yang terlihat dan tak terlihat, atau yang biasa banget dan menakjubkan. Seperti koin yang dua mata di setiap sisi. Bukan hanya menyadari bahwa ada yang berbeda dari sosok yang selama ini dekat dengan kita, tapi mata kita sendiri terkadang menangkap hal yang berbeda, dengan sudut pandang yang berbeda pula.
Tidak ada yang sempurna di dunia ini.
Yang penting kita tahu tujuan kita. Ke hati kita masing-masing. Di sanalah tempat pemberhentian kita.
Yang perlu kita lakukan adalah bersyukur atas apa yang kita punya.
Yang sudah terjadi, jangan disesali.
Ada hal-hal yang tak kita ketahui dan harus waspadai.
Aku akan ikut ke mana pun mama pergi. Aku nggak akan ninggalin mama. Kita takkan terpisahkan. Oleh apa pun. Terima kasih sudah jadi batu mama yang kuat, El.
Aku dan kamu beda! Terserah kamu mau mengenalkan aku kepada siapa pun yang menjadi kekasihmu, tapi aku tidak sudi! Aku tidak mengatakan, Kita adalah masa lalu!
Banyak pernikahan yang berhasil dan berlangsung hingga tua.
Berhati-hatilah dalam memilih.
Buat apa sih produk pelangsing? Untuk bikin orang puas kali. Maklum, banyak orang yang nggak puas di luar sana.
Buat apa mikirin masa lalu? Udah nggak ada juga orangnya.
Bukan masalah mudah atau tidak, tetapi berani atau tidak.
Caranya tidak harus memikirkan. Biar waktu yang mengerjakannya. Nanti, tanpa kamu sadari, kamu akan bisa melangkah dengan sendirinya keluar dari masalah dan perasaan ini.
Kutipan-kutipan dari Christina Juzwar di atas merupakan gambaran dari pemikiran dan karya beliau yang telah memberikan inspirasi bagi banyak orang. Setiap kata-kata bijak membawa pesan mendalam yang dapat menjadi refleksi dan pedoman dalam kehidupan sehari-hari. Semoga Anda menemukan inspirasi dan pencerahan melalui kutipan-kutipan ini.