Kutipan dari Silvarani - Halaman 7

Berikut adalah kumpulan kata-kata bijak dan kutipan inspiratif dari Silvarani. Kutipan-kutipan ini mencerminkan pemikiran, filosofi, dan kebijaksanaan yang telah menginspirasi banyak orang. Temukan inspirasi dan wawasan baru melalui kata-kata yang bermakna mendalam ini.

Silvarani

Silvarani

Penulis dari Indonesia

1988 -

Menampilkan 121 - 140 dari 141 kutipan

Namanya juga usaha untuk mendekatkan diri dengan tambatan hati.

Sumber: SuperDidi

Ngapain sih ngurusin orang? Nggak ada yang seru di hidupnya apa, sampe-sampe ngurusin hidup orang lain?

Sumber: Bintang Jatuh

Orang salah itu bukan orang yang melakukan kesalahan, tapi orang yang sudah tahu itu salah, tapi masih juga dilakukan.

Sumber: Love in Paris

Orang yang paling bahagia di dunia ini adalah orang yang tahu apa yang ia cari di dunia ini dan berusaha menjalani dan mewujudkannya.

Sumber: Love in London

Rupanya kalau sedang dirundung masalah, makanan seenak apa pun terasa hambar.

Sumber: SuperDidi

Sebagai orangtua kan seharusnya memberi perlindungan dan memberi kepercayaan buat mereka.

Sumber: SuperDidi

Tak ada yang bisa menjamin apakah hati seseorang sudah diselimuti iman atau belum.

Sumber: Game of Hearts: Love in Las Vegas

Tekad saja tidak cukup untuk meraih mimpi.

Sumber: 3 Srikandi

Tentukan tujuanmu bermain. Apakah untuk mendapatkan uang? Mendapatkan prestise? Atau untuk mendapatkan adrenalin?

Sumber: Game of Hearts: Love in Las Vegas

Tungu apa lagi? Jangan terlalu lama pacaran.

Sumber: Bintang Jatuh

Tuntaskan apa yang belum selesai.

Sumber: 3 Srikandi

Untuk membuat dirinya cantik, cewek terkadang harus mengeluarkan banyak usaha dan waktu yang panjang. Di sinilah cowok hadir untuk membantunya.

Sumber: Love in Paris

Untuk menjadi laki-laki dewasa, carilah hubungan yg tak hanya membuatmu dewasa hasrat, tetapi juga akal pikiran dan iman.

Sumber: Game of Hearts: Love in Las Vegas

Yang penting kamu berdoa terus sama Gusti Allah.

Sumber: Love in London

Zaman sekarang tak ada itu mengotak-ngotakkan kerjaan cowok atau kerjaan cewek.

Sumber: SuperDidi

Cinta? Perasaan itu diberikan Allah untuk manusia. Allah berikan hati untuk merasakannya. Allah berikan otak untuk mengendalikannya. Allah berikan iman untuk mengarahkannya ke jalan yang benar.

Sumber: Love in Paris

Janji adalah utang. Apalagi janji kepada orang yang begitu kita cintai. Janji jenis ini tak sekedar utang. Ia sama pentingnya dengan nyawa.

Sumber: Love in Paris

Kemungkinan itu adalah suatu misteri yang harus kita terima. Jangan pasrah dengan kemungkinan yang Ia berikan kepada kita.

Sumber: Soulmate on the Backstage

Mencintai dan melupakan tak bisa disamakan. Ketika kita memutuskan untuk mencintai seseorang, terkadang hal itu tak bisa direncanakan. Lain halnya jika melupakan seseorang. Ada unsur kesengajaan di situ, bahkan ada kewajiban untuk itu.

Sumber: Bintang Jatuh

Mungkin seharusnya jangan pernah pacaran dengan teman satu permainan. Kalau putus, merepotkan teman-teman lain.

Sumber: Bintang Jatuh

Kutipan-kutipan dari Silvarani di atas merupakan gambaran dari pemikiran dan karya beliau yang telah memberikan inspirasi bagi banyak orang. Setiap kata-kata bijak membawa pesan mendalam yang dapat menjadi refleksi dan pedoman dalam kehidupan sehari-hari. Semoga Anda menemukan inspirasi dan pencerahan melalui kutipan-kutipan ini.

Author Lain yang Mungkin Anda Suka