1831 Kata-Kata Bijak Tentang Waktu

Di tengah kesibukan, kita memerlukan inspirasi dari kata-kata bijak tentang waktu yang membangkitkan semangat.

Menampilkan 401 - 420 dari 1,831 hasil

Pikir prioritas anda bukan pada aktivitas yang anda lakukan, tapi ketika kapan anda akan melakukannya. Waktu adalah segalanya.

Pohon kebebasan harus disegarkan dari waktu ke waktu dengan darah patriot dan tirani.

Satu-satunya waktu ketika saya mempunyai masalah adalah ketika saya tidur.

Saya tidak menghabiskan waktu saya untuk merencanakan menjatuhkan orang lain.

Waktu adalah kawan bagi perusahaan yang luar biasa, musuh bagi perusahaan yang biasa-biasa saja.rn

waktu aku berjalan ke barat di waktu pagi matahari mengikutiku di belakang

Waktu lebih berharga daripada uang. Anda bisa meraih uang lebih, tetapi Anda tidak bisa meraih tambahan waktu.

Ada kalanya orang butuh waktu menyendiri tanpa kewajiban menjelaskannya pada siapa-siapa.

Adakah yang penting dalam hidup selain kesadaran waktu? Kemesraan ini mari kita nikmati dalam waktu dan ruang, sampai di mana? Tiga puluh hari saja. Ya, satu bulan. Satu matahari. Satu bumi. Satu hidup. Menghitung maju atau mundur?

Aku mungkin menerbangkan pesawat yang rumit, bergegas melintasi ruang angkasa, tetapi di kabin ini saya dikelilingi oleh kesederhanaan dan pikiran yang terbebas dari waktu. Betapa terpisahnya hal-hal intim di sekitarku dari dunia besar di bawah. Betapa anehnya kombinasi kedekatan dan pemisahan ini. Tanah itu - beberapa detik jauhnya - ribuan mil jauhnya. Udara ini, sedikit mengaduk di sekelilingku. Udara itu, bergegas dengan kecepatan tornado, satu inci di luar. Detail menit ini di kokpit saya. Kemegahan dunia di luar. Kedekatan kematian. Panjangnya umur.

Alangkah seringnya mentergesai kenikmatan tanpa ikatan. Membuat detik-detik di depan terasa hambar. Belajar dari ahli puasa. Ada dua kebahagiaan baginya. Saat berbuka Dan saat Allah menyapa lembut memberikan pahala. Inilah puasa panjang syahwatku. Kekuatan ada pada menahan Dan rasa nikmat itu terasa, di waktu buka yang penuh kejutan. Coba saja Kalau Allah yang menghalalkan. Setitis cicipan surga Kan menjadi shadaqah berpahala.

Anda harus bersyukur atas perjalanan hidup. Anda hanya membuat perjalanan ini sekali dalam waktu hidup Anda.

Apa tidak cukup menjadi orang baik? Mengapa orang harus jadi pengkabar juga, memaksakan iman kita pada waktu dan telinga orang lain?

Beri dirimu waktu untuk ketahui bukan hanya apa yang engkau inginkan, tapi apa yang Allah kehendaki bagimu.

Bersabarlah, maka gunung-gung akan luruh dengan sendirinya. Biarkan waktu menghabisi semuanya.

Bukan salahku mereka berpisah. Aku punya hak bertemu dengan ayahku sesering yang kuinginkan dan tidak didikte ibu! Aku ini bukan perabot dapur, yang dibawa-bawa waktu pindah dan ditaruh di dalam dapur yang baru!

Jangan coba memaksakan untuk melupakannya. Biarkanlah semua berlalu dengan beriringnya waktu.

Jika Anda mencintai kehidupan, jangan buang waktu, karena kehidupan bagian dari waktu.

Jika bisa mulai bekerja lebih pagi, kenapa tidak? Ketimbang membuang waktu dengan memperbanyak jam tidur.

Jika ingin sukses jangan berpangku tangan saja. Semasa muda, bekerjalah habis habisan.rn Bersemangatlah dan efektif dalam menggunakan waktu.

Kata-kata bijak tentang waktu ini mengundang kita untuk merenungkan kehidupan dengan cara berbeda.