909 Kata-Kata Bijak Tentang Bahagia

Kebijaksanaan tentang bahagia dari para tokoh seringkali menyimpan pelajaran berharga yang sesuai sepanjang waktu.

Menampilkan 221 - 240 dari 909 hasil

Utara, selamat karena akhirnya telah berhenti pada satu titik dan tak perlu lagi melangkah ke mana-mana. Semoga selalu bahagia.

Walaupun atas nama cinta. Aku tidak pernah merasa berhak bahagia di atas kesedihan orang lain. Sekali lagi, itu culas.

Yang berperan dalam membuat perkawinan bahagia bukan berapa banyak kalian saling berkesesuaian, melainkan bagaimana kalian mengatasi ketidaksesuaian.

Bahagia itu bukan sekadar kita berhasil mengatasi masalah, tapi menjadi dekat kepada Tuhan walaupun kita masih punya banyak masalah.

Bahwa jika bahagia dijadikan tema utama kehidupan, kita bisa kehilangan ia setelah kematian.

Bersyukur takkan mudah jika kita selalu menganggap orang lain lebih beruntung dan hidupnya lebih bahagia daripada kita. Tiap orang memiliki keberuntungan dan percobaan masing-masing, berusalah berfokus menghitung berkat alih-alih iri dan merutuki apa yang tidak kita miliki.

Buat yang menikah, jadilah istri yang bahagia. Buat yang hidup single, jadilah jomblo yang bahagia.

Kita akan lebih bahagia dan lebih lebih bahagia lagi saat kita sadar bahwa hidup adalah sebuah kesempatan, bukan sebuah kewajiban.

Lagu-lagu yang ada dalam iPod seseorang itu mengungkapkan banyak hal tentang seseorang; hal-hal yang dia pikirkan, apa yang membuatnya sedih, dan apa yang membuatnya bahagia. Benda itu diisi dengan lagu-lagu yang mewakili perasaan-perasaan itu dalam hidupnya. Itu2019s their soundtrack, the story of their lives.

Mungkin baik bagi seseorang untuk menderita. Bisakah seorang seniman melakukan sesuatu jika dia bahagia? Apakah dia ingin melakukan sesuatu? Lagi pula, apa itu seni, selain protes terhadap kehidupan yang mengerikan?

Perasaan apakah ini, yang mencabik-cabik bagian dalam dirinya bagai rasa lapar dan bahagia? Tidak mungkin ini cinta. Cinta hangat dan lembut, seperti gundukan dedaunan. Tetapi perasaan ini gelap, seperti bayangan di bawah semak beracun, dan menyerupai perasaan lapar. Sangat kelaparan. Pasti ada istilah lain untuk menggambarkan perasaan ini, karena tidak mungkin ada istilah yang sama untuk menggambarkan kehidupan dan kematian, atau bulan dan matahari.

Rahasia bahagia adalah memuja tanpa mendamba.

Rasa bahagia saat merasa nyaman dengan apa yang ada pada diri kita dan bisa membahagiakan orang di sekitar kita.

Selamat malam orang-orang yang tak dipilih, namun tetap bisa tersenyum dengan bahagia.

Untuk apa jauh-jauh lagi mencari, sementara dalam dirimu saja aku sudah menemukan alasan hidup, bahagia bersamamu.

Untuk tangismu yang meluap tanpa kendali, tumpahkan saja di setiap bahagia yang kumiliki.

Yang diperlukan untuk membuat kita sangat bahagia adalah mencari alasan untuk memiliki antusiasme tinggi terhadap apapun yang kita lakukan.

Aku hanya ingin kau belajar. Aku ingin kau bahagia. Aku ingin kau bersekolah dengan baik. Aku ingin melihat kau menjadi orang sukses. Aku yakin kau bisa. Kau adalah adik yang selalu kubanggakan. Aku tidak ingin mengecewakan orang tua kita. Aku ingin mereka bangga, di surga.

Alam telah membuat manusia menjadi bahagia dan baik, tetapi masyarakat mencelakakan dia dan membuatnya sengsara.

Hal yang menyakitkan adalah harus berpura-pura bahagia ketika melihat orang yang dicintai mencintai orang lain.

Marilah kita renungkan pesan dari kutipan tentang bahagia tersebut dan aplikasikan dalam aktivitas kita.