Kutipan dari Afsir M - Halaman 2

Berikut adalah kumpulan kata-kata bijak dan kutipan inspiratif dari Afsir M. Kutipan-kutipan ini mencerminkan pemikiran, filosofi, dan kebijaksanaan yang telah menginspirasi banyak orang. Temukan inspirasi dan wawasan baru melalui kata-kata yang bermakna mendalam ini.

Afsir M

Afsir M

Penulis Indonesia

Kategori: Penulis (Modern) Negara: Indonesia

Menampilkan 21 - 26 dari 26 kutipan

Esok harinya, aku, Nabila, dan Darwin menemukan bahwa tidak ada murid yang bernama Nabila di kelas 3A.

Sumber: Siluet di Lab Kimia

Makhluk-Makhluk Itu Menempel di Tubuhku.

Sumber: Siluet di Lab Kimia

Nasib buruk bisa menimpa kapan saja.

Sumber: Siluet di Lab Kimia

Tanganku mendadak menjadi kaku saat melihat kolong meja dosen. Aku sempat mengucek mataku untuk memastikan ini benar-benar terjadi. Kaki dosen itu tidak menapak lantai alias mengambang. Bulu kudukku seketika meremang. Siapa sebenarnya sosok di depanku ini? Apakah benar itu dosen kami yang sesungguhnya atau ….?

Sumber: Siluet di Lab Kimia

Tubuhku gemetar, kucoba mencerna semua kalimat Mas Nuri, meski aku masih sulit percaya, “Mas, apa mereka nggak bisa diusir atau minimal dipindah sementara. Biar tidak mengganggu putri di kelas?

Sumber: Siluet di Lab Kimia

Dulu sewaktu kecil, ada sebuah pohon gayam tepat di samping rumahku. Aku ingat persis kalau dulu aku punya teman dari dunia lain. Dia selalu muncul dari pohon gayam itu. Nggak ada satu hari pun terlewati tanpa kebersamaan kami. Terkadang, dia tidur bersamaku di kamar. Dan nggak jarang juga kami makan bersama.

Sumber: Siluet di Lab Kimia

Kutipan-kutipan dari Afsir M di atas merupakan gambaran dari pemikiran dan karya beliau yang telah memberikan inspirasi bagi banyak orang. Setiap kata-kata bijak membawa pesan mendalam yang dapat menjadi refleksi dan pedoman dalam kehidupan sehari-hari. Semoga Anda menemukan inspirasi dan pencerahan melalui kutipan-kutipan ini.

Author Lain yang Mungkin Anda Suka