Kutipan dari Mertha Sanjaya
Berikut adalah kumpulan kata-kata bijak dan kutipan inspiratif dari Mertha Sanjaya. Kutipan-kutipan ini mencerminkan pemikiran, filosofi, dan kebijaksanaan yang telah menginspirasi banyak orang. Temukan inspirasi dan wawasan baru melalui kata-kata yang bermakna mendalam ini.

Mertha Sanjaya
Penulis dari Indonesia
Kategori: Penulis (Modern) Negara: Indonesia
Menampilkan 1 - 17 dari 17 kutipan
Tidak ada gunanya menunggu-nunggu yang tak pasti, seperti menunggu air hujan menjadi permata atau menunggu Patung Liberty tersenyum padamu.
Seperti senyum, menular. Kalau kau tersenyum, aku pasti akan tersenyum juga.
Punya banyak hobi itu bagus. Kau tidak akan terus terpaku pada hal yang itu-itu saja.
Inilah wujud cinta sesungguhnya: kesetiaan.
Biarkan hatimu yang memberitahumu apa yang harus kau lakukan.
Jika kau memang menyukainya, cobalah rajut persahabatan yang erat dengannya dulu, sebelum melangkah kejauhan. Intinya, cobalah bicara dengannya.
Jika kau punya keinginan, semesta pasti akan mendukungmu. Semesta selalu ada untuk seluruh penghuninya.
Kalau kau berdekatan dengan orang yang kau sukai, jantungmu pasti berdebar-debar tak keruan dan perasaanmu jadi campur aduk.
Lebih baik dibenci daripada melihat orang yang kausayangi sakit dan menderita.
Cinta tidak menunggu. Cinta tahu siapa yang sedang menderita.
Ini bukan cinta. Cinta tidak menunggu. Cinta tidak menyiksa dirinya sendiri dengan menunggu selama hampir setahun, dan tidak mendapat kabar apa-apa.
Kadang berbohong bisa menyelamatkan seseorang.
Karena cinta tak menunggu.
Kau ini laki-laki. Kalau ada yang berani mengganggumu, hajar saja dia.
Kau tidak bisa lari dari kenyataan ini terus-menerus. Kau harus menerimanya.
Memangnya berteman perlu menunggu?
Aku sudah menunggumu lama sekali. Itu karena aku ingin mengenalmu lebih dekat.
Kutipan-kutipan dari Mertha Sanjaya di atas merupakan gambaran dari pemikiran dan karya beliau yang telah memberikan inspirasi bagi banyak orang. Setiap kata-kata bijak membawa pesan mendalam yang dapat menjadi refleksi dan pedoman dalam kehidupan sehari-hari. Semoga Anda menemukan inspirasi dan pencerahan melalui kutipan-kutipan ini.