Kutipan dari Democritus
Berikut adalah kumpulan kata-kata bijak dan kutipan inspiratif dari Democritus. Kutipan-kutipan ini mencerminkan pemikiran, filosofi, dan kebijaksanaan yang telah menginspirasi banyak orang. Temukan inspirasi dan wawasan baru melalui kata-kata yang bermakna mendalam ini.

Democritus
Sarjana, ahli astronomi dan filsuf dari Yunani
460 SM - 380 SM
Menampilkan 1 - 20 dari 20 kutipan
Jika dirimu mengalami ketidakadilan, hiburlah dirimu, rasa tidak bahagia sesungguhnya terletak ketika kita melakukannya.
Kecurangan awal dari kerugian.
Orang yang bijaksana adalah mereka yang tidak berduka cita akan hal-hal yang ia tidak miliki dan merasa bahagia dengan apa yang telah ia miliki.
Sungguh serakah orang yang ingin selalu berbicara tapi tidak mau mendengar sama sekali.
Dosa kita lebih mudah untuk diingat dari pada kebaikan kita.
Orang yang melakukan kejahatan akan lebih sial dari pada orang yang ia perlakukan dengan jahat.
Jangan mempercayai semua orang tapi percayalah orang-orang yang layak dipercaya. Hal yang pertama adalah hal bodoh yang selanjutnya adalah tanda kehati-hatian.
Lebih baik memperbaiki kesalahan sendiri dari pada memperbaiki kesalahan orang lain.
Kebahagiaan tidak tinggal di dalam barang milik kita dan tidak juga di dalam emas. Kebahagiaan tinggal di dalam jiwa.
Aku lebih baik menemukan satu sebab dari pada mendapatkan kerajaan persia.
Semua hal yang ada di alam semesta adalah buah dari kesempatan dan kebutuhan.
Lempar moderasi ke angkasa dan kenikmatan terbesar mendatangkan rasa sakit terbesar.
Tidak ada yang eksis kecuali atom dan ruang kosong, hal lain adalah opini.
Baik tidak semata-mata tidak melakukan kesalahan, tapi lebih kepada tidak ingin melakukan kesalahan.
Dengan sedikit keinginan seorang miskin menjadi kaya raya.
Sangat baik jika pernah berpikir mengenai sesuatu yang indah dan sesuatu yang baru.
Membesarkan anak adalah hal yang tidak pasti, kesuksesan digapai hanya setelah sebuah kehidupan yang penuh perjuangan dan kekhawatiran.
Manusia harus berusaha untuk berpikir banyak dan tahu sedikit.
Seperti yang diketahui, Dewa memberika manusia semua hal baik, terkecuali mereka yang merusak, berbahaya dan tidak berguna. Orang-orang tersebut bukanlah pemberian Dewa, mereka menjadi seperti itu karena kebutaan dan kebodohan mereka sendiri.
Dengan sedikit menginginkan, orang miskin membuat dirinya kaya.
Kutipan-kutipan dari Democritus di atas merupakan gambaran dari pemikiran dan karya beliau yang telah memberikan inspirasi bagi banyak orang. Setiap kata-kata bijak membawa pesan mendalam yang dapat menjadi refleksi dan pedoman dalam kehidupan sehari-hari. Semoga Anda menemukan inspirasi dan pencerahan melalui kutipan-kutipan ini.